Berita

Dukung Observasi Mahasiswa, Dompet Dhuafa Tebar 22.000 Bibit Ikan Nila

Segenap jajaran Pimpinan Direksi Dompet Dhuafa saat penyebaran sekitar 1.250 bibit Ikan Nila pada Jumat (13/3). (Foto: Uyang/Dompet Dhuafa) JAKARTA- Segenap jajaran Pimpinan Direksi Dompet Dhuafa melakukan penyebaran sekitar 1.250 […]

School of Master Teacher Siap Melebarkan Sayap ke Penjuru Sulsel

MAKASSAR- Setelah mengusung program pendidikan seperti program Mariki’ Sekolah, Pendampingan Sekolah Cerdas Indonesia (Sekoci) dan Training for Teacher (TFT), Dompet Dhuafa Sulawesi Selatan terus melanjutkan khidmat dalam peningkatan harkat sosial […]

Buka Usaha Warung Makan, Susi Bangkitkan Ekonomi Keluarga

Susi penerima manfaat Dompet Dhuafa Jogja. (Foto: Dompet Dhuafa Jogja) Pagi itu sinar mentari hangat menyapa dan mengiringi semangat pagi di Kawasan Nglipar, Gunung Kidul, Yogyakarta. Seolah mata enggan tertutup […]

Walau Usia Senja, Ahmad Yahya Tetap Jadi Pejuang Keluarga

Ahmad Yahya (63) penerima manfaat LPM Dompet Dhuafa. (Foto: LPM Dompet Dhuafa) Usia yang telah lanjut tak menghalangi semangat pria yang dikenal gigih dan ulet ini untuk terus menopang kehidupan […]

Melalui Semesta Hijau, Kebaikan untuk Bumi pun Dimulai

sejumlah ibu warga Desa Bendung, Serang, Banten tengah melakukan aktivitas mencuci di kali. (Foto:Uyang/Dompet Dhuafa) Sebagai planet yang memiliki sumber kehidupan, sudah menjadi kewajiban kita semua untuk senantiasa bersinergi menjaga […]

Sehat Milik Semua

sehatmiliksemua Sehat Milik Semua adalah harapan kita bersama. masih banyak potret kaum dhuafa yang membutuhkan perhatian khusus agar tetap memperoleh layanan pengobatan kesehatan yang memadai.  

?Pahami Jurnalisme Profetik, Berarti Siap Mewarisi Tugas Nabi?

 Parni Hadi, Dewan Pembina Dompet Dhuafa sekaligus Tokoh Pers Nasional, saat mengisi Workshop Penyiaran di Aula Zikir RST Dompet Dhuafa, Parung, Bogor, pada Selasa (10/3). (Foto: Uyang/Dompet Dhuafa)     […]

Berobat di RST, Pengamen Keliling Ini Harapkan Kesembuhan

Deri Hidayat (31) pasien Rumah Sehat Terpadu (RST) Dompet Dhuafa. (Foto: Uyang/Dompet Dhuafa) Wajahnya begitu pucat pasi. Sudah seminggu ia menjalani perawatan medis di Rumah Sehat Terpadu (RST) Dompet Dhuafa. […]

Bersama FMM Berikhtiar Tekan Jumlah Kematian Ibu dan Bayi di Jateng

SEMARANG—Angka kematian ibu (AKI) di kota Semarang semakin meningkat dalam dua tahun belakangan. Pada 2013 jumlah kematian ibu di kota Semarang mencapai 29 jiwa (peringkat 5 se-Jawa Tengah). Kemudian pada […]