Kabar

Susuri Sungai, Dompet Dhuafa Respon Banjir Pandeglang

PANDEGLANG—Disaster Management Center (DMC) Dompet Dhuafa merespon banjir yang terjadi di Pandeglang, Banten. Sembilan kecamatan di Pandeglang terendam banjir, yakni Kecamatan Patia, Pagelaran, Sukaresmi, Saketi, Sobang, Munjul, Picung, Angsana, dan […]

Setelah Dilaundry, Dompet Dhuafa Distribusikan Pakaian Layak Pakai ke Pengungsi Banjir Pandeglang

PANDEGLANG—Sekitar 140 kepala keluarga pengungsi banjir Pandeglang di Desa Idaman, Kecamatan Patia, Kabupaten Pandeglang menerima bantuan pakaian layak pakai dari donatur Dompet Dhuafa, Rabu (7/1). Pakaian tersebut terdiri dari pakaian […]

Di RST Dompet Dhuafa, Anak Kuli Bangunan Penderita Derita Thalasemia ini Bisa Berobat

BOGOR – Datang ke poli umum RS. Rumah Sehat Terpadu (RST) Dompet Dhuafa bersama sang ayah untuk meminta surat izin masuk ke rawat inap, Wulan (5) langsung menyapa ramah perawat […]

Wakaf untuk Ibunda

IBU adalah orang yang paling berjasa bagi manusia di dunia ini. Darahnya telah menjadi sumber kehidupan di awal kehidupan Kita, disaat Kita masih lemah tak berdaya. Kita semua pernah membebaninya […]

Bocah Penderita Lima Penyakit itu Kini Membaik

BOGOR—Nadia (4,5), bocah kecil yang didiagnosa menderita 5 penyakit berat yaitu hydrocephalus, craniosynostosis, epilepsy, celebral palsy dan laringomalasia, kini kondisinya relatif semakin membaik. Didampingi paman dan ibunya, Nadia yang saat […]

Ingin Jadi Presiden, Siswa SMART Ekselensia Dompet Dhuafa ini Miliki Segudang Harapan

“Saya bercita-cita ingin jadi presiden republik ini. Saya ingin Indonesia menjadi negara maju dan semua rakyatnya bisa sejahtera,” ujar Syahrizal (14), siswa SMART Ekselensia Indonesia Dompet Dhuafa saat bercerita mengenai […]

Jadi Guru Relawan, Aprilia Nuraida: Dari ?Pelosok Negeri? Saya Mengabdi

Kecintaannya dalam dunia pendidikan membuat Aprilia Nuraida, perempuan asal Blitar, Jawa Timur ini, memantapkan hatinya untuk bergabung dengan Sekolah Guru Indonesia (SGI) Dompet Dhuafa pada 2014 lalu. Bagi alumnus Universitas […]

Usai Rawat Inap di RST Dompet Dhuafa, Agus Pulih dari Liver

Agus didampingi kedua orang tuanya saat memeriksa kesehatan di Layanan Kesehatan Cuma-Cuma (LKC) Dompet Dhuafa, Ciputat, Tangerang Selatan. (Foto: Muhammad/LKC Dompet Dhuafa) Perasaan senang nampak terpancar dari raut wajah Aman […]

Dompet Dhuafa Gelar Aksi Layanan Sehat Bagi Warga Korban Banjir Bandung

BANDUNG- Bencana banjir yang melanda wilayah Bandung Selatan sejak pekan lalu kini mulai berangsur surut. Namun, berbagai macam keluhan penyakit seperti gatal-gatal, peradangan kulit, flu, pusing, dan demam akibat dampak […]